iflegma IFLEGMA

Rikako Akiyoshi - Memory Of Glass

Rikako Akiyoshi
Memory Of Glass
Rikako Akiyoshi
Memory Of Glass
Rp97.000
HRU0021
Buku Rikako Akiyoshi - Memory Of Glass

Polisi bilang, aku melaporkan diriku sendiri.
Kata mereka, aku membunuh seorang pria.
Hanya saja.... aku tidak ingat.
Aku tidak pernah ingat melapor, apalagi membunuh orang.

Sebenarnya, apa yang terjadi?

Harga 97.000
Judul: Memory Of Glass
Penulis: Rikako Akiyoshi
Penerbit: Haru
Tahun Terbit: 2019
Halaman: 320 hlm.
Kategori: Novel
Kelas: Misteri
ISBN: