Jared Diamond - The World Until Yesterday

Jared Diamond
The World Until Yesterday
Jared Diamond
The World Until Yesterday
Rp145.000
KPG0093
Buku Jared Diamond - The World Until Yesterday

Dunia modern yang kita alami sekarang baru berlangsung sebentar dalam sejarah manusia. Sebelumnya, selama jutaan tahun, manusia hidup dalam " dunia kemarin" yang kini masih tersisa di masyarakat-masyarakat tradisional. Setelah membahas bangkitnya peradaban dalam Guns, Germs And Steel, lalu runtuhnya peradaban dalam Collapse, Jared Diamond mengajak kita menjelajahi kehidupan masyarakat masa lalu dan tradisional guna mencari pelajaran untuk masa depan. Contoh-contoh yang ditampilkan antara lain masyarakat ! Kung Afrika, India Amerika, Aborigin Australia, serta berbagai suku Papua yang diakrabi Jared Diamond dalam penelitian lapangannya selama puluhan tahun di sana.

Harga 145.000
Judul: The World Until Yesterday
Penulis: Jared Diamond
Penerbit: KPG
Tahun Terbit: 2018
Halaman: 616 hlm.
Kategori: Studi
Kelas: Sains
ISBN: